-
muhfeizal posted an update 11 years ago
Saluran tingkat nol/ zero-level channel (saluran pemasaran langsung)
Terdiri dari produsen yang menjual langsung ke pelanggan akh
Saluran tingkat Satu
Mengandung satu perantara penjualan , seperti pengecer
Saluran tingkat dua
Mengandung dua perantara , dalam pasar konsumen biasanya pedagang grosir dan pengecer
Saluran tingkat tiga
Mengandung tiga perantara , seperti pedagang grosir , pedagang besar , pengecer.